Percobaan 3a




 1. Jurnal [kembali]


2. Gambar Rangkaian Simulasi [kembali]

3. Video Simulasi [kembali]


4. Analisa [kembali] 

1.     Analisa output pada percobaan dari ic yang digunakan

IC 74193

Berdasarkan percobaan yang dilakukan pada switch 0 yang berupa reset jika berlogika high maka semua output akan berlogika low dan mengulang counter. Jika pada IC 74193 pada kaki input up/down tidak diberi clock maka output akan berlogika low, dan akan berlogika high tergantung pada kaki D0, D1, D2, dan D3 apakah berlogika high/low saat input load diberi berlogika low. Jika pada kaki input up/down diberi clock dan reset berlogika 0 maka akan terjadi counter, jika kaki up yang diberi clock maka akan mengcounter up sampai bilangan 15, sedangkan jika kaki down diberi clock maka akan counter down mulai dari bilangan 15.

 

IC 74192

Berdasarkan percobaan yang dilakukan pada switch 0 yang berupa reset jika berlogika high maka semua output akan berlogika low dan mengulang counter. Jika pada kaki input up/down tidak diberi clock maka output akan berlogika low, dan akan berlogika high tergantung pada kaki D0, D1, D2, dan D3 apakah berlogika high/low saat input load diberi logika low. Jika pada kaki input up/down diberi clock dan reset berlogika 0 maka akan terjadi counter, jika kaki up yang diberi clock maka akan mengcounter up sampai bilangan 9, sedangkan jika kaki down diberi clock maka akan counter down mulai dari bilangan 9.

 

2.     Jelaskan dan bandingkan hasil dari kondisi 4 dan 5 pada jurnal

Pada percobaan didapatkan hasil dari kondisi 4 yaitu counter up dan kondisi 5 yaitu counter down. Perbedaannya pada kondisi 4 s1 memiliki input clock yang terhubung pada pin up sehingga akan terjadi high low pada input up dan input s2 nya tetap 1 yang menyebabkan terjadinya counter up pada kondisi 4. Sedangkan pada kondisi 5 clock dihubungkan dengan pin down sehingga terjadi high low pada inpiut down dan input s1 nya tetap 1 yang menyababkan terjadinya counter down pada kondisi 5.

5. Link Download [kembali]

File Rangkaian Download

Video Penjelasan Download

Tidak ada komentar:

Posting Komentar